Kamis, 16 Agustus 2018

RUJAK BEBEQ

     Rujak bebeq, yang terdiri dari buah buahan seperti jambu air, jambu biji, pisang batu, mangga, bangkuang, yang si bebeq atau di tumbuk dalam lumpang (sejenis cobek batu ) kemudian di beri bumbu rujak seperti gula merah,garam, bawang merah, dan cabe. Rujak bebeq sangat pas kita nikmati ketika cuaca dingin dengan sensasi rasa pedas bercampur manis, asem yang membuat lidah kita bergoyang. Rujak yang satu ini bisa kita jumpai di beberapa daerah di Indonesia seperti Jawa tengah, Jawa barat, Jawa timur, DKI Jakarta dan mungkin juga di daerah yang anda tinggali, namun bisa jadi dengan nama yang berbeda. Kalau didaerah anda apa namanya ya?





Tidak ada komentar:

Posting Komentar